Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Monitoring Perhasi MI Plus Jaryul Ulum

    Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Monitoring Perhasi MI Plus Jaryul Ulum

    KEBUMEN - Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Serda Jumadi melaksanakan giat monitoring Perkemahan Hari Santri (PERHASI) di Madrasah Ibtidaiyah (MI) Plus Jaryul Ulum dukuh Kalideres desa Kalipurwo Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Sabtu (21/10/2023)

    Diungkapkan oleh Serda Jumadi selaku Babinsa diwilayah desa Kalipurwo bahwa, Kegiatan Perkemahan Hari Santri (PERHASI) yang dilaksanakan mulai hari Jum'at - Minggu, 20 - 22/10/2023 ini adalah merupakan Program Kegiatan MI Plus Jaryul Ulum Tahun Pelajaran 2023 / 2024.

    "Perkemahan Hari Santri dengan tema "Kemandirian Santri Sebagai Jihad Mewujudkan Negeri yang Rahmatan Lil 'alamiin" ini adalah sebagai bentuk pembinaan yang diikuti oleh siswa siswi kelas V dan kelas VI MI Plus Jaryul Ulum desa Kalipurwo", ungkapnya 

    Redaktur : Nasruloh

    kebumen jateng babinsa koramil 19/ kuwarasan monitoring perhasi mi plus jaryul ulum
    Nasruloh

    Nasruloh

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 19/ Kuwarasan Mengikuti...

    Artikel Berikutnya

    Pererat Silaturahmi, Babinsa Koramil 19/...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rakor Pimpinan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan  Bersama Tim Desk Koordinasi Pilkada Serentak Kemenkopolkam
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Kapusjianstralitbang TNI Buka Rapat Evaluasi Litbang TNI TA 2024

    Ikuti Kami